Viral Pria Bengkulu Cium Aspal Baru Setelah 37 Tahun Menunggu, Warga: Wanginya Enak
Diketahui, melalui unggahan video Tiktok @herisyakila sebelumnya, pada Mei lalu akun tersebut membagikan video yang mengkritik Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah soal jalan rusak.
Dalam video tersebut, Heri berperan terjatuh dari sepeda motornya karena kondisi jalan yang becek dan sulit dilalui. Pemilik akun membenarkan janji yang diucapkan Rohidin saat kampanye.
Laman: 1 2