NEWS

Berita Trending Terupdate

Umum

Negara-negara BRICS akan bertemu bahas krisis kemanusiaan di Gaza

Dalam sebuah pernyataan, media pemerintah yang berbasis di Gaza mengatakan jumlah tersebut termasuk 5.600 anak-anak dan 3.550 perempuan.

Korban juga termasuk 201 staf medis, 22 tim penyelamat pertahanan sipil dan 60 jurnalis.

Sedangkan korban tewas di Israel mencapai 1.200 orang menurut data resmi.

Sumber: Anadolu

Baca juga: Mesir Terima 28 Bayi Prematur dari RS Al Shifa Gaza Lewat Rafah
Baca juga: Sekjen PBB Ingin Kembali Fokus pada Solusi Dua Negara Pasca Krisis Gaza

Penerjemah: Yoanita Hastryka Djohan
Editor: Arie Novarina
HAK CIPTA © ANTARA 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *