NEWS

Berita Trending Terupdate

Umum

Wapres sebut TNI penopang kedaulatan dan pelindung segala ancaman

Ilustrasi tersebut memperlihatkan alutsista yang menjadi bagian kekuatan TNI seperti kapal patroli, tank, dan pesawat tempur.

Tentara Nasional Indonesia selalu menjadi garda terdepan dalam menghadapi setiap ancaman, tantangan, hambatan dan gangguan yang dihadapi bangsa ini, demikian bunyi keterangan foto dalam unggahan tersebut.

Sebagai patriot NKRI, memasuki tahun politik ini, TNI adalah penjaga demokrasi untuk Indonesia maju, demikian ucapan Presiden Jokowi.

Reporter: Mentari Dwi Gayati
Redaktur: Herry Soebanto
HAK CIPTA © ANTARA 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *