NEWS

Berita Trending Terupdate

Umum

Putin ucapkan selamat atas unggulnya Prabowo-Gibran di Pilpres 2024

“Ini ucapan selamat pertama setelah quick count para pemimpin dunia,” kata Budisatrio, Kamis (15/2).

Sementara itu, hingga Sabtu pukul 12.00 WIB, situs resmi KPU pemilu2024.kpu.go.id mencatat perolehan suara paslon Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka mencapai 57,5 ​​persen atau setara 45.896.052 suara.

Di posisi kedua, paslon nomor urut 1 ditempati Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dengan perolehan suara 24,6 persen atau setara 19.638.914 suara.

Kemudian, posisi terakhir ditempati pasangan calon nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD dengan persentase suara 17,89 persen atau setara 14.282.586 suara.

Baca juga: Menhan: RI Ingin Jadi Mediator Situasi Konflik Ukraina-Rusia
Baca juga: Muzani: Usulan Prabowo Soal Rusia-Ukraina Mengingatkan pada Soekarno
Baca juga: Prabowo Usul PBB Gelar Referendum Sengketa Rusia-Ukraina

Wartawan: Nabil Ihsan
Redaktur: Atman Ahdiat
Hak Cipta © ANTARA 2024

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *