NEWS

Berita Trending Terupdate

UmumUnik

Pelindo menggandeng nelayan di Benoa Bali untuk mengembangkan taksi air

“Ini adalah pengalaman menikmati Teluk Benoa dengan taksi air, sekaligus menjadi destinasi wisata,” ujarnya.

Selain mendukung wisata bahari, program taksi air juga diharapkan dapat mengurangi potensi kemacetan lalu lintas di darat, khususnya di tiga desa yang juga menjadi tujuan wisata tersebut.

Wisata bahari dengan menggunakan perahu nelayan sebelumnya dikembangkan di kawasan wisata Tanjung Benoa, Kabupaten Badung.

Wisatawan biasanya naik perahu tradisional dari Pantai Tanjung Benoa menuju kawasan dekat Pulau Pudut kemudian menyusuri perairan dengan pemandangan Tol Bali Mandara, kemudian bisa mampir ke beberapa tempat penangkaran penyu.

Peminatnya tidak hanya wisatawan dalam negeri, namun juga wisatawan mancanegara.

Baca juga: Pelabuhan Benoa Bali mampu menampung dua kapal pesiar jumbo
Baca juga: Permintaan kapal pesiar internasional yang sandar di Bali pada 2024 meningkat 45 persen
Baca juga: Pelindo Catat Peningkatan Penumpang Kapal Pesiar di Bali

Reporter : Dewa Ketut Sudiarta Wiguna
Redaktur: Biqwanto Situmorang
HAK CIPTA © ANTARA 2023

One thought on “Pelindo menggandeng nelayan di Benoa Bali untuk mengembangkan taksi air

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *