NEWS

Berita Trending Terupdate

UmumUnik

MenKopUKM ingin ada keselarasan dengan regulasi transformasi digital

“Kami sudah diskusi pasar, mereka mengalami penurunan penjualan. “Meski pada saat tertentu terjadi peningkatan, namun bisa dipastikan dampaknya bisa permanen,” ujarnya.

Menyikapi fenomena tersebut, dia menilai yang perlu diatur adalah arus barang masuk dan memastikan barang yang masuk ke Indonesia ilegal atau tidak.

“Kemudian cari jawabannya, apakah tarif masuk yang kita tetapkan terlalu rendah, atau terlalu longgar aturan yang berlaku pada setiap produk yang masuk,” ujarnya.

Baca juga: Review Tanah Abang, Teten: UMKM Kalah Saingi Produk Luar Negeri yang Murah
Baca juga: Pasar Tanah Abang Sepi karena Perubahan Cara Berbelanja

Wartawan: Kuntum Khaira Riswan
Redaktur: Ahmad Wijaya
HAK CIPTA © ANTARA 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *