NEWS

Berita Trending Terupdate

Umum

Hizbullah, Hamas bertemu usai kesepakatan jeda kemanusiaan di Gaza

Serangan Israel di Jalur Gaza menewaskan lebih dari 14.128 warga Palestina, termasuk 5.840 anak-anak dan 3.920 wanita, menurut otoritas kesehatan di wilayah kantong tersebut.

Ribuan bangunan, termasuk rumah sakit, masjid dan gereja, rusak atau hancur akibat serangan udara dan darat Israel terhadap wilayah kantong yang terkepung.

Sedangkan menurut data resmi pemerintah, jumlah korban di pihak Israel mencapai 1.200 orang.

Sumber: Anadolu

Baca juga: Israel dan Hamas Setuju Gencatan Senjata Sementara

Baca juga: Media Israel Ungkap Detail Perjanjian Gencatan Senjata di Gaza

Türkiye akan membawa konflik Gaza ke pengadilan internasional



 

Penerjemah: Shofi Ayudiana
Editor: Tia Mutiasari
HAK CIPTA © ANTARA 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *