Aritmia adalah gangguan irama jantung, kenali penyebab, gejala dan pencegahannya
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), aritmia adalah irama detak jantung yang tidak teratur (terlalu cepat atau terlalu lambat) akibat adanya gangguan rangsangan berupa arus listrik sehingga menimbulkan gejala berupa nyeri dada dan rasa berdebar-debar.
Aritmia adalah suatu kondisi dimana jantung berdetak cepat, lambat, atau tidak teratur. Kondisi ini sebenarnya normal terjadi pada jantung yang sehat, namun jika terjadi secara terus menerus atau berulang, kondisi ini bisa menjadi pertanda adanya gangguan pada jantung.
Aritmia adalah irama jantung yang tidak normal. Saat seseorang mengalami kondisi ini, jantungnya memiliki pola detak yang tidak teratur. Pada kondisi ini, jantung seseorang bisa berdetak terlalu cepat (takikardia), terlalu lambat (bradikardia), atau bahkan ritmenya tidak teratur.