Belakangan ini media sosial dihebohkan dengan aksi nekat warga yang menggelar parade sound system. Sejumlah bangunan dirusak warga karena menghalangi akses suara truk yang hendak melintas.
Salah satunya aksi merobohkan pagar jembatan berikut ini.
Ringkasan