NEWS

Berita Trending Terupdate

UmumUnik

Presiden Korea Selatan menyebut pengembangan senjata nuklir tidak realistis

Mengacu pada pertemuannya dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping dan Perdana Menteri Tiongkok Li Qiang di sela-sela KTT G20 pada tahun 2022 dan 2023, Yoon mengatakan Korea Selatan dan Tiongkok telah menyatakan komitmennya untuk menegakkan sistem perdagangan bebas dan multilateralisme.

“Saya kira prinsip dasar kita masing-masing dalam menjalankan negara atau hubungan luar negeri tidak berbeda,” ujarnya.

“Kita tidak perlu terlalu khawatir dengan isu hubungan Korea Selatan-Tiongkok,” kata Yoon.

Sumber: YONHAP-OANA

Baca juga: Korea Selatan ingin perkuat kerja sama dengan AS dan Jepang untuk menghadapi ancaman Korea Utara

Penerjemah: Kuntum Khaira Riswan
Editor: Yuni Arisandy Sinaga
Hak Cipta © ANTARA 2024

One thought on “Presiden Korea Selatan menyebut pengembangan senjata nuklir tidak realistis

  • I do believe all the ideas youve presented for your post They are really convincing and will certainly work Nonetheless the posts are too short for novices May just you please lengthen them a little from subsequent time Thanks for the post

    Balas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *