NEWS

Berita Trending Terupdate

Umum

Menkeu: APBN perkuat konektivitas digital guna dukung industri kreatif

“Jadi pengalaman pengetahuan dibagikan akan mempunyai dampak yang jauh lebih besar. “Ini merupakan investasi di bidang pendidikan yang saya harap dapat menjadi salah satu pendukung peningkatan demokratisasi di Indonesia dengan memanfaatkan teknologi digital,” kata Sri Mulyani.

Selain itu, Kementerian Keuangan juga mendukung industri kreatif melalui usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Dukungan tersebut dimulai dari kredit yang diberikan dengan subsidi dan akses permodalan.

Sri Mulyani mengatakan Kementerian Keuangan akan terus mendukung pertumbuhan industri kreatif, dengan memberikan kesempatan yang sama dan luas agar generasi muda dapat mewujudkan impiannya.

Baca juga: Kemenkeu tingkatkan pemahaman generasi muda tentang APBN
Baca juga: Menkeu Waspada Tantangan Global Meski APBN dalam Posisi Baik

Wartawan : Imamatul Silfia
Redaktur: Ahmad Wijaya
HAK CIPTA © ANTARA 2023

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *