Fiskal adalah pendapatan negara, kenali jenis dan contohnya di Indonesia
Istilah fiskal sendiri sering digunakan dalam konteks kebijakan fiskal, yang mencakup langkah-langkah yang diambil pemerintah untuk mengelola pendapatan dan pengeluarannya untuk mencapai tujuan ekonomi dan sosial tertentu. Kebijakan fiskal dapat mencakup hal-hal seperti perubahan tarif pajak, anggaran pemerintah, subsidi, transfer sosial, dan pengelolaan utang negara.
Laman: 1 2