Liputan6.com, Jakarta Kebun binatang merupakan salah satu tempat yang banyak dikunjungi oleh kelompok keluarga untuk berwisata. Selain itu, kebun binatang menjadi salah satu tempat favorit anak-anak karena bisa melihat binatang-binatang lucu.
Namun dibalik kelucuan hewan tersebut, terkadang ada saja yang bertindak agresif dan menyerang pengunjung. Seperti domba yang menggigit tangan anak kecil, hingga dikejar monyet.
Bagi sebagian orang, menyaksikan tingkah hewan agresif ini mungkin terlihat lucu, namun bagi orang yang menjadi incaran hewan ini pasti akan merasa sedikit takut.
Terlihat beberapa orang yang terkena penyakit ini memiliki ekspresi yang sangat lucu. Berikut 7 momen sial saat berlibur di kebun binatang yang dikutip Liputan6.com dari Boredpanda, Jumat (29/12/2023)