NEWS

6 Momen Cut Tari Memeluk dan Merangkul Anak Sydney dari Kecil hingga Sekarang

6 Momen Cut Tari Memeluk dan Merangkul Anak Sydney dari Kecil hingga Sekarang


Liputan6.com, Jakarta Kehidupan para selebriti tanah air sangat menarik untuk ditelusuri. Termasuk kehidupan keluarga Cut Tari. Cut Tari diketahui sudah dua kali menikah. Pernikahan pertamanya dengan Johannes Yusuf Subrata pada tahun 2004 dan bercerai pada tahun 2014. Kemudian Cut Tari menikah lagi dengan aktor Richard Kevin pada tahun 2019.

Dalam pernikahan pertamanya dengan Johannes Yusuf, Cut Tari dikaruniai seorang anak bernama Sydney Azkassyah Yusuf. Sydney lahir pada tanggal 10 Oktober 2007. Kini Sydney telah tumbuh menjadi remaja berprestasi. Ia sering mengikuti kejuaraan senam sebagai atlet.

Kini Sydney sudah duduk di bangku SMA dan wajahnya semakin cantik seperti ibunya. Dari dulu hingga sekarang, Cut Tari selalu memeluk dan merangkul Sydney saat mengambil foto. Momen kedekatan itu menjadi bukti bahwa Cut Tari adalah ibu yang hebat bagi Sydnye.

Berikut Liputan6.com rangkum dari Instagram @cuttaryofficial, momen Cut Tari memeluk anaknya Sydney sejak kecil hingga kini, Sabtu (7/10/2023).

Cut Tari vs Ersa Mayori, Dua Sahabat yang Kerap Disebut Kembar – Siapa Favoritmu?

Exit mobile version